3 Dampak Negatif Mengkonsumsi Makanan dan Minuman Manis bagi Kesehatan Gigi
Rabu, 22 Februari 2023 | 13:40 WIB
Penyakit gusi juga bisa menyebabkan penyakit arteri koroner. Bakteri yang terakumulasi dari periodontitis bisa menyebabkan penggumpalan di dalam darah yang bisa menyumbat arteri.
Mengkonsumsi makanan yang mengandung gula, molekul ini akan bergabung dengan air liur dan bakteri yang ada di dalam mulut. Kombinasi ini bisa menyebabkan plak pada gigi. Oleh sebab itu, agar gigi tidak mengalami plak sebaiknya gosoklah gigi segera mungkin setelah makan. Sebisa mungkin batasi makan-makanan yang tidak mengandung banyak gula.
Editor : Abdul Muis Setiawan