JEMBER, iNewsJember.id - Komunitas Pangkas Rambut Balung (KPRB) menggelar potong rambut gratis di Masjid Daarul Muttaqin, Balung, untuk jamaah yang ingin tampil rapi menyambut Ramadhan. Kegiatan ini melibatkan 25 tukang cukur dan disambut antusias warga setempat.
Editor : Bambang Sugiarto
Artikel Terkait