Inspiratif, Tukang Giling Bakso di Jember Naik Haji

Bambang Sugiarto

Abdul Rahman, seorang tukang giling bakso asal Desa Bangsalsari, Jember, akhirnya bisa mewujudkan impiannya naik haji pada tahun 2025 setelah menabung selama puluhan tahun. Ia mendaftar haji sejak 2019 dan kini akan berangkat ke Tanah Suci bersama ibundanya yang sudah lanjut usia. Abdul Rahman mengaku sangat bersyukur dan telah mempersiapkan perlengkapan haji dengan matang. Ia akan berangkat melalui Embarkasi Juanda.



Editor : Bambang Sugiarto

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network